Bimbingan teknis pengelolaan aset desa bagi aparatur desa di kabupaten Rembang tahun 2019 dilaksanakan di Aula lantai 4 Setda Rembang dan dibuka langsung oleh Bpk Bupati Rembang pukul 08.00 WIB sampai selesai.
Dalam paparan Bimbingan teknis pengelolaan aset desa dipimpin langsung dari yang membidangi...
Hari ini tgl 08 Oktober 2019 desa Turusgede ada lomba Pelaksanaan Evaluasi PHBS terbaik tingkat Kabupaten Rembang. Adapun susunan acara sebagaimana berikut: yang pertama pembukaan dengan membaca basmallah acara dibuka. Dilanjutkan dengan menyanyikan lagu Indonesia raya yang dipimpin oleh Ibu Rismiati...